Peluang Usaha dengan Modal 10 Juta Beserta Rinciannya yang Dijadikan Pilihan
Modal memang kerap kali menjadi kendala oleh masyarakat sebelum memulai usaha. Memang modal tersebut harus dipersiapkan terlebih dahulu karena akan digunakan untuk membeli berbagai perlengkapan yang dibutuhkan. Namun ada juga beberapa jenis usaha dengan modal 10 juta beserta rinciannya yang dapat dijadikan pilihan.
Daftar isi artikel
Mengapa Membuka Usaha Sendiri?
Kebanyakan orang memang lebih memilih untuk membuka usaha sendiri yang membutuhkan modal kecil. Alasan utamanya yakni agar memperoleh masa depan yang jauh lebih baik di banding bekerja dengan orang lain. Selain itu, seseorang juga dapat mengatur waktu sesuai dengan keinginannya tanpa terikat dengan kontrak kerja.
Memang usaha yang di buka tersebut dapat di katakan bahwa seseorang mencoba tantangan yang baru. Selain itu, usaha tersebut juga mempunyai peluang yang bagus sehingga dapat memberikan keuntungan yang banyak. Alasan lainnya karena usaha yang di jalankan tersebut sesuai dengan passion yang di miliki oleh pengusaha. Dengan begitu, usaha tersebut bisa dengan mudah dijalankan.
Baca juga: 4 Rahasia Sukses Memperoleh Passive Income Dari Affiliate
Peluang Usaha dengan Modal 10 Juta
Seperti yang di bahas sebelumnya bahwa memang ada usaha yang tidak membutuhkan modal banyak. Namun usaha tersebut dapat memberikan keuntungan yang cukup besar kepada para pengusaha untuk kedepannya. Dengan begitu, kebutuhan sehari-hari dapat terpenuhi dengan baik. Berikut merupakan penjelasan terkait jenis usaha dengan modal 10 juta beserta rinciannya:
1. Laundry
Usaha dengan modal 10 juta pertama yaitu laundry. Usaha laundry memang menjadi usaha yang mempunyai peluang yang cukup bagus untuk dikerjakan di rumah. Bagaimana tidak, usaha ini hanya membutuhkan modal Rp9.780.000 saja. Adapun rincian dananya antara lain pembelian 2 mesin cuci seharga Rp7.000.000. Selain itu, pembelian setrika, timbangan, kursi, meja, dan lain-lain dengan dana Rp2.780.000.
2. Cuci Motor
Mencuci motor juga kerap kali di jadikan sebagai usaha yang di jalankan oleh masyarakat. Dimana modal yang perlu disiapkan hanya Rp9.660.000. Terkait rincian dananya yakni pembelian kompresor udara seharga Rp3.000.000 dan tabung snow seharga Rp1.500.000. Adapun pembelian barang lainnya seperti mesin steam, banner, peralatan cuci, dan lain sebagainya.
Baca juga: 3 Cara Belajar Affiliate Marketing Untuk Pemula Lengkap
3. Catering
Usaha pemesanan makanan atau catering ini banyak di lakukan oleh ibu rumah tangga. Dengan modal dibawah Rp10.000.000 saja, usaha ini sudah dapat di jalankan. Adapun rincian yang di butuhkan seperti pembelian piring, baki, sendok, soup tureen, dan lain-lain. Bukan hanya itu, nantinya juga akan ada pembelian bahan masakan dan biaya untuk promosi usaha.
4. Usaha Menjual Sembako
Usaha menjual sembako juga sangat menjanjikan dan tentunya memiliki keuntungan yang cukup besar. Modal Rp10.000.000 tentu sudah sangat cukup apabila ingin membuka usaha tersebut. Mengenai rincian yang di perlukan seperti etalase, meja dan kursi kasir, rak, dan barang dagangan. Sangat di sarankan memilih tempat usaha di pasar karena mendatangkan pembeli dengan cepat.
Baca juga: Bisnis Toko Sembako Ini Hal-Hal yang Harus Diperhatikan Sebelum Mulai
5. Warkop
Warkop atau warung kopi juga termasuk sebagai usaha yang tidak membutuhkan banyak modal. Memang usaha ini sudah bisa di jalankan dengan modal Rp10.000.000 saja. Modal tersebut nantinya akan di gunakan dalam pembelian bahan baku dan alat membuat kopi. Selain itu, pengusaha juga membeli meja dan kursi dalam jumlah yang cukup.
Baca juga: Cara Memulai Usaha Kopi Botolan Bagi Pemula
6. Waralaba
Nah, ada juga usaha waralaba yang dapat di jadikan pilihan dengan modal Rp10.000.000. Usaha yang satu ini memang cukup menjanjikan dan modal yang di sediakan di gunakan untuk membeli bahan makanan. Selain itu, pengusaha juga harus membeli bahan minuman seperti bubble, gelas plastik, dan lain-lain. Nantinya akan di sediakan berbagai jenis menu yang menarik.
Baca juga: 5 Jenis Usaha Menguntungkan yang Berpeluang Besar di Masa Depan
Itulah pembahasan lengkap terkait alasan seseorang lebih memilih untuk membuka usaha dengan modal kecil. Selain itu, ada juga beberapa jenis usaha dengan modal 10 juta beserta rinciannya yang bisa di jadikan pilihan. Memang usaha yang di jelaskan tersebut sudah sangat banyak di jalankan oleh masyarakat untuk memperoleh penghasilan.